Rumah Anno 1925

by - April 16, 2018



Salah satu wujud budaya yang menjadi kebanggaan kita semua adalah rumah tradisional atau rumah adat. Rumah tradisional Indonesia memang banyak bentuknya sesuai dengan banyaknya suku - suku di seluruh Nusantara. Namun gaya arsitektur rumah tradisional Indonesia ternyata punya kemiripan dan ciri-ciri tertentu.

Indonesia yang terdiri dari berbagai pulau dari Sabang sampai Merauke ini memiliki berbagai bangunan rumah adat yang tidak kalah unik. Bentuk dan struktur yang beragam bisa menjadi inspirasi dalam mendesain bangunan, Hal ini membuktikan bahwa orang - orang kita dari jaman dahulu sudah memiliki bakat dibidang ini.

Rumah tradisional yang berdiri sejak tahun ( Anno ) 1925 M.
Bentuk bangunan rumah tipe Palimasan ( Atap rumah ini keseluruhannya membentuk atap limas ) masih dipertahankan hal ini dimaksudkan untuk menjaga keaslian bangunan yang umurnya hampir seabad. Desain rumah ini terdiri 2 lantai dan teras yang menghadap langsung ke arah sungai Martapura dan Masjid Raya Sabilal Muhtadin.

Jl. Piere Tendean, Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Indonesia.

You May Also Like

0 comments